Pages

Sejarah Penting Perkembangan Internet Sampai Sekarang

Selasa, 27 Januari 2015
(Sumber asli : http://malonemediagroup.com)


   Mengenal internet, selama ini kita sebagai pengguna internet hanya tau sebagai pemakai saja tanpa mencari tahu bagaimana internet bisa muncul atau yang lebih simple apa itu internet ?. Mari kita duduk sejenak sambil membaca artikel ini agar kita sebagai pengguna tidak hanya menggunakannya saja. Sekarang ini internet sudah menjadi kebutuhan primer, bahkan hampir 70 persen manusia menggunakan internet. Para ilmuwan dari masa ke masa selalu mengembangkan dan mempercanggih dunia internet agar dapat mencakup seluruh kebutuhan manusia.


   Yok gan, kita menelusuri timeline sejarah perkembangan internet dulu hingga sekarang.

Tahun 1958

Sebagai buntut dari “kekalahan” Amerika Serikat dalam meluncurkan wahana luar angkasa, dibentuklah sebuah badan di dalam Departemen Pertahanan Amerika Serikat, Advanced Research Projects Agency(ARPA), yang bertujuan agar Amerika Serikat mampu meningkatkan ilmu pengetahuan dan teknologi negara tersebut. Salah satu sasarannya adalah teknologi komputer.


Tahun 1962

J.C.R. Licklider menulis sebuah tulisan mengenai sebuah visi di mana komputer-komputer dapat saling dihubungkan antara satu dengan lainnya secara global agar setiap komputer tersebut mampu menawarkan akses terhadap program dan juga data. Di tahun ini juga RAND Corporation memulai riset terhadap ide ini (jaringan komputer terdistribusi), yang ditujukan untuk tujuan militer.
Read more ...